Kertas tissue yang diproduksi di Indonesia umumnya dalam 1 lembaran terdiri dari 2 lapisan. Oleh karena itu saya sering membiasakan untuk membagi lembaran tersebut (tergantung kepada efektifitas penggunaan) dan memakai salah satu lapisannya kemudian 1 lapisan lain disimpan untuk digunakan kemudian. Akan menghemat dan efisiensi penggunaan tissue mengingat bahan baku yang terbuat dari kayu pohon-pohon. Mungkin kontribusinya terlalu kecil...pesan yang ingin disampaikan adalah lakukan hal kecil penyelamatan lingkungan dalam bentuk apapun walapun sekecil apapun. Dan mudah-mudahan berlaku kepada setiap orang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar